28
Feb
BY
GIMNI
Masa Depan Industri Sawit Indonesia, Pelajaran dari Kanada, dan Inovasi Teknologi
Opini: Masa Depan Industri Sawit Indonesia, Pelajaran dari Kanada, dan Inovasi Teknologi
Dalam menghadapi tantangan global, sektor perkebunan kelapa sawit Indonesia berada di persimpangan jalan yang kritis. Artikel (http://mediaperkebunan.id/jelang-tpomi-2024-kemenperin-dorong-teknologi-pks-yang-lebih-efisien/) yang dipublikasikan di Media Perkebunan menyoroti upaya Kementerian Perindustrian (Kemenperin) dalam mendorong penggunaan teknologi Pabrik Kelapa Sawit (PKS) yang lebih efisien menjelang...
Read More
1
Apr
BY
GIMNI
Pohon Sawit, Pohon Ajaib dengan 8 Karakteristik Khasnya
Pohon sawit adalah salah satu tanaman yang hingga saat ini banyak dibudidayakan di Indonesia. Tanaman yang satu ini dijadikan sebagai komoditas yang terus diperbarui dan tidak ada habisnya. Hal tersebut dikerjakan banyak petani karena banyak manfaat dari pohon sawit ini terutama untuk kehidupan manusia.
Sejarah Pohon Sawit
Pohon sawit sendiri berasal dari...
Read More
7
Des
BY
GIMNI
Model Tata-Kelola Jaminan Pasokan Migor Rakyat ke Masyarakat Luas Lancar
Oleh : Sahat M. Sinaga, Direktur Eksekutif Gabungan Industri Minyak Nabati Indonesia (GIMNI)
Menjelang Hari Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2022 diprediksi permintaan kebutuhan bahan pokok (bapok) meningkat. Tak terkecuali minyak goreng yang masuk ke dalam 11 komoditas pangan strategis di Indonesia.
Namun masyarakat tak perlu khawatir karena pasokan minyak goreng dalam...
Read More