17
Okt
BY
GIMNI
Harga CPO di Jambi Naik Rp112, Dapai di Atas Rp8.700
Harga minyak sawit mentah (CPO) di Provinsi Jambi pada periode 16-22 Oktober 2020, mengalami kenaikan sebesar Rp112 per kilogram dibandingkan periode sebelumnya yakni dari Rp8.645 menjadi Rp8.757 per kilogram.
"Sedangkan hasil yang ditetapkan tim perumus, untuk harga inti sawit juga terjadi kenaikan tipis hanya Rp14 per kilogram dari...
Read More
16
Okt
BY
GIMNI
Harga TBS Sawit Jambi Periode 16-22 Oktober 2020 Naik Rp 22,48/Kg
InfoSAWIT, JAMBI – Merujuk hasil dari tim penetapan harga Tandan Buah Segar (TBS) Sawit Provinsi Jambi, harga TBS Kelapa Sawit Provinsi Jambi periode 16 – 22 Oktober 2020, telah menyepakati harga sawit umur 10 - 20 tahun naik Rp 22,48/Kg menjadi Rp 1.922,35/Kg.
Berikut harga sawit Jambi berdasarkan penelusuran InfoSAWIT, ...
Read More
14
Okt
BY
GIMNI
La Nina Rain Set to Lift Palm Oil Output in Top Grower to Record
Indonesia, supplier of more than half the world’s palm oil, could see production climb to a record next year after torrential La Nina rains drench plantations and boost yields, a group of growers and refiners said.
Output may increase...
Read More
13
Okt
BY
GIMNI
India Bentuk Agri Infra Fund untuk Dukungan Pendanaan Sawit
InfoSAWIT, INDIA – Diungkapkan Direktur Pelaksana Godrej Agrovet, MD Balram Singh Yadav, berencanan membuat skim kontrak pertanian untuk budidaya perkebunan kelapa sawit, ini dilakukan lantaran telah memperoleh lampu hijau dari pihak pemerintah India. Tulis thehindubusinessline.com, saat ini Godrej Agrovet telah membangun kebun sawit seluas 61.700 hektar di India.
Dalam paparannya,...
Read More
12
Okt
BY
GIMNI
Dewi Syarlen, S.E., M.M, Asisten Deputi Pertanian dan Perkebunan Kementerian Koperasi dan UMKM. UMKM Sawit Mampu Bertahan Kala Pandemi
Komoditi sawit merupakan sektor paling tangguh yang menjadi penolong perekonomian Indonesia. Disaat kondisi pandemi belum usai, Kementerian Koperasi dan UKM RI telah menyiapkan sejumlah langkah untuk menjaga keberlangsungan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah termasuk di sektor sawit.
Asisten Deputi Pertanian dan Perkebunan, Deputi Bidang Produksi dan Pemasaran Kementerian...
Read More
12
Okt
BY
GIMNI
Pemerintah Hanya Jadi Pengawas di ISPO Sawit
InfoSAWIT, JAKARTA – Dikatakan Deputi Bidang Koordinasi Pangan dan Agribisnis, Kemenko, Musdhalifah Machmud, sesuai Perpres 44 Tahun 2020 tentang Sistem Sertfikasi Perkebunan Kelapa Sawit Berkelanjutan Indonesia maka Lembaga Sertifikasi-lah yang bertindak sebagai eksekutor dalam menerbitkan sertifikat Indonesia Sustainable Palm Oil (ISPO).
Lebih lanjut tutur, Musdhalifah dalam seminar online yang...
Read More